Saran Pramugari ke Penumpang: Beli Tiket Pesawat Langsung ke Maskapai

Bagi pelancong, berburu tiket pesawatmurah adalah hal yang lumrah dilakukan. Semua platform akan dicoba demi mendapatkan harga tiket pesawat terbaik sesuai harapan.
Banyak yang sukses memperoleh harga tiket yang terjangkau, tak sedikit yang juga merasa membayar tiket pesawat dengan lebih mahal dari yang lainnya.
Namun, seorang pramugari dengan delapan tahun pengalaman terbang untuk American Airlines membagikan kiat-kiat perjalanan terbaiknya, termasuk bagaimana membeli tiket pesawat.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Dengan cara ini, jika terjadi sesuatu dan penerbangan Anda ditunda atau dibatalkan, Anda dapat dengan mudah memesan ulang atau mendapatkan pengembalian uang dari maskapai. Ini menghilangkan kemungkinan kehilangan uang jika rencana berubah secara tak terduga," kata pramugari tersebut.
Sementara itu, seorang pakar perjalanan yang juga Tiktoker dengan akun @erikakullberg, juga menyarankan penumpang tidak membeli tiket pesawat dari situs pihak ketiga.
"Selalu beli tiket pesawat langsung di situs web maskapai - jangan pernah melalui situs pihak ketiga. Selalu beli satu kartu kredit (jangan pernah kartu debit), dengan perlindungan perjalanan paling maksimal," tulisnya dalam video yang dia bagikan di akun TikTok-nya.
"Melacak harga tiket pesawat selama 24 jam setelah membeli - jika Anda menemukan harga yang lebih rendah, Anda dapat membelinya dan mendapatkan pengembalian uang untuk tiket pertama," tambahnya.
(wiw)相关文章
Menghilangkan Pestisida dari Buah dengan Soda Kue, Apakah Efektif?
Jakarta, CNN Indonesia-- Katanya, larutan baking sodabisa menghilangkan pestisidayang biasa ditemuka2025-05-20Kebakaran Rumah Berlantai 2 Di Cilandak, Seorang Penghuni Tewas Terpanggang
SuaraJakarta.id - Seorang penghuni rumah berinisial T (40) tewas terpanggang akibat kebarakan yang m2025-05-20- Jakarta, CNN Indonesia-- Pariwisata Bali sempat terguncang. Padatnya wisatawan di pulau ini menimbul2025-05-20
Pemerintahan Jokowi Selama Satu Dekade, Dinilai Berhasil Wujudkan Indonesia Sentris
JAKARTA, DISWAY.ID --Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah bekerja selama satu dekade, dan dinilai cuk2025-05-20Thailand Dinobatkan Jadi Destination of the Year 2025
Jakarta, CNN Indonesia-- Thailand baru saja dinobatkan sebagai Destination of The Year 2025oleh maja2025-05-20Wanita Paruh Baya Tewas Tertabrak Kereta Bandara Di Jakbar, Begini Kata KAI
SuaraJakarta.id - Nasib nahas menimpa seorang wanita paruh baya yang tewas tertabrak kereta bandara.2025-05-20
最新评论