Liburan Imlek, Kakorlantas Polri sebut Warga Sekarang Sudah Patuh

Kakorlantas Polri Irjen Pol Istiono mengatakan arus balik libur Tahun Baru Imlek 2021 di Tol Jakarta-Cikampek terpantau ramai lancar atau tidak ada antrean kendaraan dari arah Jawa Tengah maupun Jawa Barat menuju ke Jakarta.
"Arus lalu lintas dari sore tadi, ini ramai lancar. Dari Jawa Tengah dan Jawa Barat sudah mulai ramai menuju Jakarta. Sampai tadi sore, ada sekitar kendaraan dua ribu. Artinya malam ini sampai pagi pun tidak ada antrean padat," ucap Istiono dalam keterangan tertulisnya Jakarta, Minggu.
Meski begitu, Istiono menyebut terjadi kepadatan di KM 122 dan KM 136 karena ada perbaikan jalan. Korlantas Polri pun menerapkan contraflowuntuk mengelola arus kendaraan agar tetap lancar. Berdasarkan pantauannya, Istiono juga menyebut bahwa penerapan protokol kesehatan di area peristirahatan KM 62 juga sudah berjalan dengan baik.
"Saya cek rest area KM 62 di sini terpantau bahwa rest area kapasitas yang kami rekomendasikan tetap mempedomani 50 persen. Kami lihat sama-sama situasi di sini terkendali, bagus," katanya.
Lebih lanjut, Istiono menyebut kini masyarakat sudah patuh dengan aturan Satgas COVID-19 agar tidak bepergian selama libur Imlek, sehingga penularan COVID-19 dapat ditekan.
相关文章
Prabowo Coret 2 Mantan Koruptor yang Nyaleg dari Gerindra!
JAKARTA, DISWAY.ID --Ketua Umum Partai GerindraPrabowoSubianto menegaskan telah mencoret dua nama ba2025-05-21BI Tak Lagi Agresif Tarik Likuiditas, Perbankan Mulai Borong Obligasi RI
Warta Ekonomi, Jakarta - Tim Ekonom Bank Mandiri, menyoroti langkah Bank Indonesia (BI) dalam mengur2025-05-21Kunjungi BNPB, Heru Budi Disarankan Desain Gedung Pemerintahan Tahan Gempa 7 SR
SuaraJakarta.id - Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono melakukan kunjungan ke kantor pusa2025-05-21Puncak Penumpang Libur Natal di Bandara Halim Diprediksi Besok
SuaraJakarta.id - Pengelola Bandara Halim Perdanakusuma memprediksi adanya peningkatan jumlah penump2025-05-21Sopir Truk Tangki Kabur Usai Lindas Penumpang Motor di Pulogadung
SuaraJakarta.id - Sopir truk tangki yang belum diketahui identitasnya kabur usai melindas penumpang2025-05-21Sempat Sebut Proyek Angin di Era Anies Baswedan, PDIP Kini Ingin Heru Budi Lanjutkan Program JakWiFi
SuaraJakarta.id - Ketua Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta, Gembong Warsono meminta Penjabat Gubernur DKI2025-05-21
最新评论